West End Watch Sowar Automatic ( Terjual )

West End Watch Sowar
Tahun produksi : Est. 1980an
Diameter : 37mm tanpa crown
Mesin : Original Swiss ETA cal. 2836 automatic ( 28.800 bph )
Dial : Hitam, index angka dengan ukuran cukup besar seperti kebanyakan jam military
Kaca : Original berbahan mika dengan pembesar hari dan tanggal
Crown : Sudah gantian
Case : Stainless steel dengan baret wajar pemakaian
Tali : Kulit warna hitam aftermarket
Harga : Rp. ( Terjual )
 Dial hitam dengan index angka yang cukup besar, seperti layaknya jam military pada umumnya
 Jarum detik yang berwarna merah menjadikan tampilan jam ini anggun sekaligus gagah.
Peletakan hari dan tanggal juga sedikit berbeda, yaitu terpisah pada posisi jam 6. Penggunaan Arabic letter juga membuat jam ini semakin unik.
 Kaca mika original dengan pembesar pada tanggal dan hari
 Case stainless steel yang juga masih cukup baik
 Simbol anak panah pada back case merupakan salah satu ciri khas jam ini, simbol ini adalah salah satu simbol angkatan bersenjata Inggris
 Crown sudah bukan asli bawaan
 Penutup mesin antimagnetic
Movement jam menggunakan Swiss ETA cal. 2836 dan sudah termasuk hi beat karena bergerak pada frekwensi 28.800 bph

( 0822 4504 7138 )

( 0888 4504 7138 )

Previous
Next Post »
0 Komentar